Pengabdian Dosen Poltekkes Riau: Cegah Penyakit Jantung Lewat Edukasi Bilingual
Kampar –Tim dosen Politeknik Kesehatan Kemenkes Riau yang diketuai oleh Falinda Oktariani, M.Pd. bersama anggota tim Yessi Marlina, S.Gz., MPH dan Dewi Rahayu, S.P., M.Si. melaksanakan kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (Pengabmas) di SMP Negeri 1 Kampar, Kabupaten Kampar, Provinsi Riau. Kegiatan inovatif ini tidak hanya berfokus pada edukasi gizi seimbang untuk pencegahan penyakit jantung, tetapi…
